ANALISA USAHA BUDIDAYA JABON MERAH SAMAMA


ANALISA USAHA JABON MERAH SAMAMA
Luas lahan 1 hektar
Pola tanam 4 x6 | jumlah pohon 625
Jangka waktu 8 tahun


BIAYA – BIAYA :
No
Biaya - Biaya
Rp
1
Persiapan lahan
8.000.000
2
Pembelian bibit
4.000.000
3
Penanaman dan perawatan
10.000.000
4
Lain lain
5.000.000
5
Jumlah
25.000.000

POTENSI PENDAPATAN :
                             
No
Keterangan
Rp
1
Penjualan hasil panen
560 pohon x 1,2 juta
672.000.000
2
Biaya panen dan pajak
20% x 672 juta
(134.400.000)

3
Jumlah pendapatan bersih

537.600.000
4
Jumlah pendapatan investor
50% x 537.600.000
268.800.000
5
Laba Bersih Investor
268,8 juta – 25 juta
243.800.000
6
Return in Investement (ROI)

975,2%

*)catatan penting


4 komentar:

  1. as pak kami dri malang kami punya bbit jbn samama bannyak klao bpak kekurangan benih bisa ambil dari kami.tlng mntk nmer tlfnnya pak

    BalasHapus
  2. Pengurusan izin penebangan hasil panennya sama pihak terkait susah ga pak?

    BalasHapus